Rasanya ingin tertawa saja membaca kembali percakapan per tgl22/2 hihi ada ada saja, kebetulan dan apa benar akan jadi masa depan? siapa yang tau? itu semua rahasia Allah kan^^ aku harap semua baik baik saja. Hmm hebat sekali Maha Pembolak Balik Hati :* .Ya, aku sudah bisa melepaskan masa lalu itu, aku kembali melangkah dan akan aku raih masa depan sebelum semuanya terlambat. Aku harus bisa melewati ini semua tanpa harus melakukan hal bodoh :s .
-Detik demi detik manusia berjalan pada gerbang kematian menuju kedamaian abadi-
Selasa, 31 Juli 2012
Senin, 30 Juli 2012
~Dn part1
Aku harus menulis apa malam ini? aku bingung , tapi aku ingin menulisnya disini, biarlah orang lain berkata aku ini seperti apa, tapi setidaknya aku nyaman dengan diriku ini :) , banyak kejadian melelahkan yang aku alami akhir akhir ini, tapi sudahlah itu aku anggap sebagai cobaanku. Ya, inilah hidup tak selalu seperti apa yang kita inginkan. tapi kita harus selalu semangat menjalaninya kan^^. Hidup ini benar benar penuh kejutan kawan. Hai kalian, aku tidak ingin melihat kalian ribut lagi ya, aku caprk tau, Ingat, Allah selau bersama kita dan Dia selalu memberikan apa yang kita butuhkan.
~BeautifuL Night~
Langit malam ini begitu indah dengan bulan dan bintang bintang disekelilingnya
Semilir angin menyejukkan jiwa termenung
Tersenyum menatap langit
Jelaskan padaku arti kedamaian
Terkadang sesuatu yg indah itu sangat menyilaukan mata
Biarlah aku melihatnya dari jarak ini
Tidak dekat dan tidak jauh
Cukuplah untuk sekedar menikmati senyuman malam
Cahaya rembulan bersinar terang malam ini
Seakan ingin buktikan pada dunia bahwa ia mampu melawan pekat malam
Indah memang ^^
Aku kembali termenung melihat bintang bintang pola 2 dan 3
Bintang paling terang berkelap kelip
Cantik^^seakan melambai dan mengatakan sesuatu
Hey! apa itu bintang malaikat?
Tak kalah indah komet itu mengalihkan perhatianku
Ingin sekali kumiliki sinarnya tanpa harus membuatnya hilang ditelan malam
Bisakah??
Langganan:
Postingan (Atom)